Keuntungan Bagi Guru dan Siswa Jika Menerapkan Kelas Kolaboratif

- Editor

Senin, 3 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nurwakhyuningsih, S. Pd./SD Negeri 02 Taman, Kabupaten Pemalang

Nurwakhyuningsih, S. Pd./SD Negeri 02 Taman, Kabupaten Pemalang

Banyak sekali berbagai inovasi pembelajaran yang menjadi pilihan bagi guru untuk diterapkan dalam kelas, dan menjadi kelas lebih interaktif dan aktif. Salah satunya yaitu dengan menerapkan kelas kolaboratif.

Perkembangan ilmu pengetahuan sejalan dengan perkembangan teknologi yang semakin maju, yang mana sebagai seorang manusia tentu tidak dapat berjalan sendiri.

Kolaborasi merupakan kebutuhan manusia sebagai makhluk sosial, begitu juga dalam menciptakan sebuah proses pembelajaran yang aktif dan interaktif.

Dengan menerapkan kelas kolaboratif tentu akan sangat memiliki banyak keuntungan bagi siswa maupun guru.

Sebenarnya kelas kolaboratif ini sudah dikenal sejak dahulu, yaitu yang melibatkan secara aktif antara guru dan siswa dalam kelas.

Di era Kurikulum Merdeka ini pembelajarajaran kolaboratif sangat diperlukan dalam Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila atau P5.

Pembelajaran secara kolaboratif memungkinkan banyak memberikan keuntungan baik bagi guru maupun siswanya. Apa saja keuntungannya tersebut? Yuk simak informasi selengkapnya berikut ini.

Keuntungan Bagi Guru dan Siswa Jika Menerapkan Kelas Kolaboratif

1. Bekerjasama antar siswa menjadi lebih luas

Para siswa memperoleh berbagai pengalaman bekerjasama tidak hanya pada sesama teman dalam circle nya saja, akan tetapi pada siswa lainnya yang sebelumnya belum akrab. Tentu dengan menerapkan pembelajaran dan mengimplementasikan kelas kolaboratif menjadi lebih mempermudah antar siswa untuk melakukan komunikasi serta kerjasama dalam menyelesaikan proyek atau tugas dari guru.

2. Meningkatnya komunikasi antara guru dan siswa

Tidak hanya dengan sesama siswa komunikasi lebih efektif, melainkan antar guru serta antara guru dan siswa menjadi lebih intensif komunikasinya. Apabila jika dalam kela sbiasa pembelajaran hanya berjalan satu arah, dengan menerapkan kelas kolaboratif kelas menjadi lebih hidup.

3. Meningkatkan motivasi bagi siswa

aktivitas yang bersifat kolaboratif ini umumnya dapat mendorong motivasi dan semangat kompetitif dalam arti positif untuk siswanya. Dengan keterlibatan semua siswa dalam kelas tentu akan memancing motivasi dan daya saing yang positif antar siswa.

Siswa secara tidak langsung akan menumbuhkan rasa ingin lebih unggul dari pada temannya, yang mana hal ini akan mendorong siswa menjadi semakin aktif dikelas dna rajin belajar.

Halaman Selanjutnya

4. Sumber belajar menjadi,..

Berita Terkait

Mengapa e-Guru.id Menjadi Pilihan Utama untuk Peningkatan Kompetensi Guru di Era Digital
Peran Kepala Sekolah dalam Membangun Budaya Kolaborasi Guru
Contoh Bentuk Kegiatan Kolaborasi Guru dan Siswa yang Dapat Anda Terapkan
Strategi Meningkatkan Kolaborasi Guru di Sekolah sebagai Kunci Sukses Pendidikan
Tantangan Guru dalam Mengelola Kelas dalam Pembelajaran Abad 21
Tips Ampuh Mengatasi Gangguan Kelas dan Jaga Fokus Siswa Tetap Optimal
Ciri-Ciri Guru Tidak Mampu Mengelola Kelas dengan Baik, Ini Solusinya!
Model-Model Pengelolaan Kelas yang  Inovatif Dapat Guru Gunakan di Kelas
Berita ini 4,577 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 20:28 WIB

Mengapa e-Guru.id Menjadi Pilihan Utama untuk Peningkatan Kompetensi Guru di Era Digital

Kamis, 12 September 2024 - 10:58 WIB

Peran Kepala Sekolah dalam Membangun Budaya Kolaborasi Guru

Rabu, 11 September 2024 - 21:34 WIB

Contoh Bentuk Kegiatan Kolaborasi Guru dan Siswa yang Dapat Anda Terapkan

Rabu, 11 September 2024 - 21:20 WIB

Strategi Meningkatkan Kolaborasi Guru di Sekolah sebagai Kunci Sukses Pendidikan

Selasa, 10 September 2024 - 12:28 WIB

Tantangan Guru dalam Mengelola Kelas dalam Pembelajaran Abad 21

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis