4 Kesalahan Orang Tua Murid pada Guru yang Sering Tidak Disadari

- Editor

Senin, 4 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Orang Tua Murid – Ada beberapa kesalahan orang tua murid yang seringkali masih terjadi di sekolah. Kesalahan tersebut memang bisa menyulitkan para guru ketika mengajar di sekolah. Namun hal ini pasti akan tabu jika dibahas oleh guru. Jadi memang harus orang tua muridnya yang mengerti terlebih dahulu.

Hal ini memang akan menjadi kondisi tidak mengenakan jika kesalahan orang tua ini tidak bisa dibendung. Maka dari itu di bawah ini akan dijelaskan ada beberapa hal kesalahan orang tua murid yang sering kali terjadi dan bisa menyulitkan guru di sekolah.

  1. Orang Tua Terlalu Akrab dengan Guru

Guru selalu ingin membangun hubungan baik kepada setiap orang tua peserta didik maupun sebaliknya. Namun, sering terjadi beberapa orang tua murid melanggar jarak yang sedang dibangun dan selalu salah mengartikan dengan sebutan “orang tua” di sekolah.

Untuk para orang tua murid, mungkin merasa salah tangkap. Meskipun mereka diakui ramah dan begitu hangat kepada guru,  namun mereka tidak bisa membedakan antara di sekolah dan di luar sekolah sehingga sekolah dijadikan tempat untuk curhat dan mengobrol masalah pribadi mereka. Maka dari itu, para guru harus selalu tegas untuk meminimalisir waktu supaya tidak terjadinya keakraban yang menjadikan sekolah untuk tempat curhat para orang tua.

  1. Melanggar Aturan

Beberapa guru kerap merasa tidak nyaman dengan adanya orang tua murid yang menurutnya sudah keluar dari peraturan yang tidak seharusnya dilanggar. Jadi ada orang tua murid yang menurunkan anaknya di area lobby sekolah. Orang tua tersebut menyanggah dengan perkataan “hanya mengantar anak” padahal arus lalu lintas selama waktu mengantar anak harusnya lancar.

Akan tetapi, orang tua yang mengantar anaknya selalu berhenti lama dan mengajak anak bicara sehingga menimbulkan antrean yang panjang dan membuat orang lain menunggu. Dengan seperti ini maka nanti anak lainnya akan terhambat ketika nanti mau masuk ke sekolah.

  1. Meremehkan Profesi Guru

Jangan meremehkan pekerjaan seseorang termasuk guru. Tidak sedikit orang tua murid bicara seolah pekerjaan guru itu adalah pekerjaan yang paling ringan. Dengan perkataan “Wah, enak ya jadi guru kerjanya cuma sampaisiang”. Dengan komentar yang negatif nan agresif seperti itu tentunya akan melukai hati seeorang termasuk guru yang mengajar anaknya sendiri. Perkataan seperti itu pun tidak akan mengurangi beban guru, malah semakin membuatnya tidak enak.

Halaman Selanjutnya

4. Terlalu “Bersemangat”…

Berita Terkait

Resmi Surat Edaran Pemda, Kabar Pahit Bagi Guru Honorer Belum Masuk Dapodik dan Database BKN
4 Kriteria Guru 100% Dipanggil PPG Dalam Jabatan  2024, Apakah Anda Termasuk?
PPPK Mendapatkan Kabar Gembira Terkait Masa Kontrak, Cek Syarat dan Mekanismenya!
2 Kabar Buruk untuk Guru Honorer Menjelang Pendaftaran CPNS dan PPPK 2024
Ketetapan Presiden Untuk Guru dan Kepala Sekolah Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi di Juni 2024
Perbedaan PPG Daljab Tahun 2024 dengan 2023, Guru Wajib Tahu!
Menteri Keuangan Bocorkan Jadwal Pencairan Gaji ke 13 untuk Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi
Undang-Undang Baru Terbit, PPPK dan PNS Kini Nyaris Tak Ada Bedanya
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 11:00 WIB

Resmi Surat Edaran Pemda, Kabar Pahit Bagi Guru Honorer Belum Masuk Dapodik dan Database BKN

Sabtu, 27 April 2024 - 10:13 WIB

4 Kriteria Guru 100% Dipanggil PPG Dalam Jabatan  2024, Apakah Anda Termasuk?

Jumat, 26 April 2024 - 11:35 WIB

PPPK Mendapatkan Kabar Gembira Terkait Masa Kontrak, Cek Syarat dan Mekanismenya!

Jumat, 26 April 2024 - 10:37 WIB

2 Kabar Buruk untuk Guru Honorer Menjelang Pendaftaran CPNS dan PPPK 2024

Jumat, 26 April 2024 - 10:01 WIB

Ketetapan Presiden Untuk Guru dan Kepala Sekolah Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi di Juni 2024

Kamis, 25 April 2024 - 10:25 WIB

Menteri Keuangan Bocorkan Jadwal Pencairan Gaji ke 13 untuk Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi

Kamis, 25 April 2024 - 09:57 WIB

Undang-Undang Baru Terbit, PPPK dan PNS Kini Nyaris Tak Ada Bedanya

Kamis, 25 April 2024 - 09:55 WIB

Pengumuman Resmi Kemendikbud untuk Guru Sertifikasi dan Nonsertifikasi Bersiap 25 April 2024

Berita Terbaru