10 Manfaat Belajar di Rumah Memanfaatkan Aplikasi Online

- Editor

Sabtu, 24 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keuntungan belajar online itu apa saja sih? Masa pandemi covid-19 membuat para siswa, mulai dari SD sampai perguruan tinggi melakukan kegiatan belajar mengajar secara daring. Sistem pembelajaran yang dilakukan antara lain melalui whatsapp, aplikasi diskusi (seperti google classroom), atau zoom dan google meet.

Kini kondisi sudah semakin membaik, anak-anak sekolah sudah mulai berangkat ke sekolah dan menjalani kegiatan belajar mengajar pun dilakukan di sekolah seperti sebelum-sebelumnya. Namun, para siswa tetap menjalani belajar online, walaupun kondisi telah membaik.

Belajar online atau e – learning merupakan salah satu metode kegiatan belajar mengajar menggunakan internet dan perangkat teknologi dalam penyampaian materinya. Sistem belajar ini saat ini menjadi populer di dunia pendidikan, bahkan setelah masa pandemi yang semakin membaik.

Jadi, apa keuntungan belajar secara online?

Keuntungan Belajar Online

Awalnya, pembelajaran secara online dilakukan hanya sebagian orang saja. Siswa menjalani les di luar jam sekolah normal dengan guru yang datang ke rumah. Karena sistem belajarnya online, tentunya menggunakan perangkat internet dimana bisa menggunakan ponsel, tablet, atau laptop. Terkadang orang tua menganggap anaknya hanya bermain game ketika memegang ponsel.

Ini lah mengapa orang tua lebih mempercayakan anaknya untuk ikut les yang datang ke rumah saja. Namun, ketika covid-19 melanda dan mengharuskan siswa untuk belajar jarak jauh, orang tua mulai mengizinkan anaknya untuk belajar online.

Nah, selain bisa mencegah penularan covid-19 pada masa pandemi, ada keuntungan lain dari sistem belajar online, antara lain :

Biaya belajar online lebih terjangkau

Karena sistemnya online, biaya yang dikeluarkan lebih terjangkau. Orang tua biasanya hanya mengeluarkan biaya pulsa paket agar bisa menikmati jaringan internet yang akan digunakan untuk belajar via daring.

Apabila menyewa guru pengajar melalui aplikasi belajar online, orang tua hanya mengeluarkan biaya untuk menyewa guru saja, tali tidak mengeluarkan biaya transportasi dan makanan. Hal ini dikarenakan, kegiatan belajar mengajar dilakukan di rumah via daring. Selain itu, biasanya aplikasi belajar online memberikan potongan harga yang bisa dimanfaatkan untuk menekan biaya sehingga menjadi lebih ekonomis.

Belajar online mudah diakses

Kegiatan belajar mengajar via daring ini dapat sukses dengan mudah, yaitu hanya dengan menggunakan perangkat ponsel, komputer, atau laptop yang terhubung dengan jaringan internet.

Karena sangat mudah diakses, anak bisa melakukan  proses belajar dimana saja dengan suasana yang nyaman untuknya sehingga tempatnya lebih fleksibel. Berbeda dengan les seperti biasanya yang biasanya dilakukan di rumah.

Belajar online waktunya lebih fleksibel

Sama hal dengan tempat belajar online, waktu nya pun juga fleksibel. Siswa bebas menentukan waktu untuk belajar, bisa disesuaikan dengan suasana hati siswa agar belajarnya lebih maksimal atau orang tua bisa memilih waktu yang tepat.

Biasanya, belajar via daring dalam sekali pertemuan membutuhkan waktu kurang lebih selama satu sampai tiga jam, sehingga dapat menghemat banyak waktu. Lain dengan sistem belajar tatap muka, siswa bisa saja berpindah-pindah dari satu ruang ke ruang lainnya.

Mendapatkan wawasan yang lebih luas dari belajar online

Wawasan akan dapat jauh lebih luas ketika belajar online di rumah, karena materi yang terdapat di aplikasi belajar online biasanya belum ada di buku fisik yang biasanya digunakan guru untuk mengajar di kelas.

Buku fisik yang digunakan dalam sistem pembelajaran tatap muka isinya akan diperbarui mengikuti perkembangan pendidikan di Indonesia. Namun, pembaruan biasanya dilakukan dalam beberapa tahun sekali, karena adanya proses mencetak yang tidak sebentar. Sedangkan buku belajar online dapat diperbarui lebih cepat sehingga penyampaiannya pun juga lebih cepat.

Halaman Selanjutnya

Belajar jauh lebih personal

Berita Terkait

Peran Kepala Sekolah dalam Membangun Budaya Kolaborasi Guru
Contoh Bentuk Kegiatan Kolaborasi Guru dan Siswa yang Dapat Anda Terapkan
Strategi Meningkatkan Kolaborasi Guru di Sekolah sebagai Kunci Sukses Pendidikan
Tantangan Guru dalam Mengelola Kelas dalam Pembelajaran Abad 21
Tips Ampuh Mengatasi Gangguan Kelas dan Jaga Fokus Siswa Tetap Optimal
Ciri-Ciri Guru Tidak Mampu Mengelola Kelas dengan Baik, Ini Solusinya!
Model-Model Pengelolaan Kelas yang  Inovatif Dapat Guru Gunakan di Kelas
Cara Pengelolaan Kelas yang Kreatif Mendorong Literasi dan Numerasi Siswa
Berita ini 45 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 12 September 2024 - 10:58 WIB

Peran Kepala Sekolah dalam Membangun Budaya Kolaborasi Guru

Rabu, 11 September 2024 - 21:34 WIB

Contoh Bentuk Kegiatan Kolaborasi Guru dan Siswa yang Dapat Anda Terapkan

Rabu, 11 September 2024 - 21:20 WIB

Strategi Meningkatkan Kolaborasi Guru di Sekolah sebagai Kunci Sukses Pendidikan

Selasa, 10 September 2024 - 12:28 WIB

Tantangan Guru dalam Mengelola Kelas dalam Pembelajaran Abad 21

Selasa, 10 September 2024 - 11:41 WIB

Tips Ampuh Mengatasi Gangguan Kelas dan Jaga Fokus Siswa Tetap Optimal

Berita Terbaru

Kurikulum Pendidikan

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 13 Nov 2024 - 11:51 WIB

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis