Seperti kita ketahui, pemerintah melalui Kementerian Keuangan (Kemenkeu) telah menjadwalkan pencairan tunjangan sertifikasi guru (TPG) triwulan 2 yang dimulai pada Juli 2022.
Pencairan tunjangan sertifikasi guru tersebut merupakan suatu bentuk apresiasi terhadap guru di seluruh Indonesia atas pengabdiannya dalam dunia pendidikan baik dalam melakukan pengajaran hingga pengabdiannya sebagai seorang guru.
Sesuai dengan yang tercantum pada laman Info GTK, tunjangan sertifikasi guru (TPG) akan masuk pada rekening guru paling lama dalam kurun waktu 14 hari.
Perlu diketahui bahwa proses pencairan tunjangan sertifikasi guru (TPG) yang berada di bawah naungan Kemenag dicairkan setiap bulan.
Hal tersebut didasarkan pada Surat Edaran tentang Juknis tunjangan profesi guru madrasah Tahun ajaran 2022 per tanggal 31 Desember 2021 lalu.
Sementara itu untuk tunjangan sertifikasi guru (TPG) triwulan 2 yang berada di bawah naungan Kemdikbud RI akan dicairkan dengan kurun waktu setiap tiga bulan sekali atau setiap triwulan.
Memang ada beberapa daerah yang masih belum cair untuk TPG Triwulan 2, hal ini disebebkan oleh beberapa hal salah satunya yaitu bahwa proses pencairan yang setiap daerah terhambat ada yang sesuai dengan jadwal namun ada juga yang mengalami kendala.
Demikian informasi mengenai Daftar Daerah Yang Sudah Cairkan Tunjangan Sertifikasi Guru Triiwulan 2 per Juli 2022, semoga bermanfaat dan dapat menjadi perhatian.
Semoga bagi daerah- daerah lain yang belum cair segera cair tunjangan sertifikasi guru untuk triwulan 2***.
Ikuti Pelatihan Khusus Bersertifikat 90 JP : Rahasia Sukses Menulis dan Menerbitkan Buku
Dapatkan fasilitas serta bonus ekslusif hanya untuk peserta yang mendaftar dan bergabung !!!
Daftarkan diri Anda di link berikut ini DAFTAR PELATIHAN MENULIS
Ingin dibantu mendaftar Pelatihan? Silahkan untuk menghubungi Admin di nomor berikut ini : 087719662338 (Rahma)
Untuk update informasi terbaru mengenai guru dan pendidikan simak selengkapnya di Naikpangkat.com. Mari bergabung di Grup Telegram “NaikPangkat.Com – Portal Media Online”, cara klik link https://t.me/naikpangkatdotcom kemudian join.
(rtq/rtq)
Halaman : 1 2