Pendaftaran Fasilitator Angkatan 13 Untuk Guru Penggerak

- Editor

Minggu, 19 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Selain untuk guru penggerak, pada saat ini pemerintah juga berfokus pada fasilitator untuk pengajar praktik pendidikan guru penggerak. Oleh sebab itu pada saat ini pemerintah membuat pendaftaran fasilitator angkatan 13 untuk menjadi pengajar pada praktik pendidikan guru penggerak tahun ini.

Hal tersebut menjadi fokus utama pemerintah dikarenakan pada tahun 2023 ini mulai banyak sekolah yang menerapkan kurikulum merdeka sehingga adanya guru penggerak juga perlu untuk ditingkatkan. Hal tersebut dilakukan pemerintah dengan membuka pendaftaran fasilitator angkatan 13 untuk guru penggerak tersebut.

Pada hal tersebut Ditjen GTK atau Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan membuka sebuah pendaftaran untuk fasilitator yang akan menjadi pengajar dalam Praktik pendidikan guru penggerak angkatan 1, 2, 3, 4.

Mengenai Pendaftaran tersebut, Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan atau Ditjen GTK akan membuka pendaftaran pada tanggal 16-28 Januari 2023. Oleh sebab itu guru jangan sampai ketinggalan jadwal pendaftaran tersebut.

Pada pendidikan guru penggerak, Fasilitator tersebut memiliki tugas untuk mencatat perkembangan Calon Guru Penggerak atau CGP pada proses pendidikan. Hal tersebut merupakan pendidikan saat guru mengikuti program tersbeut.

Selain itu, fasilitator juga memiliki tugas untuk memberikan umpan balik dan juga menilai Calon Guru Penggerak, selain itu juga memberikan motivasi dan juga membantu calon guru penggerak untuk menjalankan peran mereka.

Fasilitator jug memiliki tugas lain selain tugas diatas. Tugas lain tersebut adalah fasilitator juga akan memberikan umpan balik kepada instruktur dan juga memfasilitasi proses diskusi dan juga refleksi Calon Guru Penggerak.

Untuk menjalankan tugas tersebut, fasilitator melakukan tugas tersebut secara daring. Hal tersebut akan membuat fasilitator menjadi lebih fleksibel dalam menjalankan tugas tersebut karena dapat dilakukan dengan jarak jauh.

Karena hal tersebut, fasilitator juga dituntut untuk dapat menguasai teknologi. Hal tersebut dikarenakan peran dari fasilitator tidaklah jauh dari penguasaan teknologi pada saat ini. Selain itu karena tuntutang perkembangan teknologi fasilitator juga harus dapat menguasai teknologi.

Halaman Selanjutnya

Syarat Fasilitator

Berita Terkait

Terbaru, Siaran Pers Kemdikbud untuk  Guru TK,SD, SMP, dan SMA/SMK Tertanggal 16 Mei 2024, Simak Selengkapnya!
Pengumuman Terbaru Kemendikbud Menanggapi Beredarnya Link Cek Peserta PPG  Daljab 2024
Kemdikbud Resmi Mengeluarkan Edaran Yang Dinanti Khusus Guru Non Sertifikasi 
Ternyata Ini Maksud Sekolah SD di Salatiga Study Tour Naik Pesawat Terbang
Study Tour Disebut Jadi Ladang Bisnis Sekolah
Dinas Pendidikan Jawa Tengah Larang Sekolah Gelar Study Tour
Update Terbaru 16 Mei: 100 Lebih Pemerintah Daerah Siap Salurkan TPG ke Rekening Guru. Cek Daerahmu…
Kemendikbud Imbau Para Guru Tidak Terjebak Pinjaman Online
Berita ini 166 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 18 Mei 2024 - 10:22 WIB

Terbaru, Siaran Pers Kemdikbud untuk  Guru TK,SD, SMP, dan SMA/SMK Tertanggal 16 Mei 2024, Simak Selengkapnya!

Jumat, 17 Mei 2024 - 23:37 WIB

Pengumuman Terbaru Kemendikbud Menanggapi Beredarnya Link Cek Peserta PPG  Daljab 2024

Jumat, 17 Mei 2024 - 23:29 WIB

Kemdikbud Resmi Mengeluarkan Edaran Yang Dinanti Khusus Guru Non Sertifikasi 

Jumat, 17 Mei 2024 - 23:00 WIB

Ternyata Ini Maksud Sekolah SD di Salatiga Study Tour Naik Pesawat Terbang

Jumat, 17 Mei 2024 - 22:30 WIB

Study Tour Disebut Jadi Ladang Bisnis Sekolah

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:45 WIB

Update Terbaru 16 Mei: 100 Lebih Pemerintah Daerah Siap Salurkan TPG ke Rekening Guru. Cek Daerahmu…

Kamis, 16 Mei 2024 - 18:35 WIB

Kemendikbud Imbau Para Guru Tidak Terjebak Pinjaman Online

Kamis, 16 Mei 2024 - 11:12 WIB

Contoh Perbedaan Tampilan PMM-nya Bagi Guru Terpanggil dan Tidak Terpanggil PPG Daljab 2024

Berita Terbaru

PPG Angkatan 1 Kemenag Resmi Dibuka pada 15 Mei 2023, Kuota untuk 6.300 Guru Madrasah

News

Study Tour Disebut Jadi Ladang Bisnis Sekolah

Jumat, 17 Mei 2024 - 22:30 WIB