Panduan Dasar Membuat Video Pembelajaran Interaktif dengan Kinemaster

- Editor

Sabtu, 11 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Video Pembelajaran Interaktif Pembuatan video pembelajaran interaktif menjadi upaya yang perlu dilakukan guru untuk membangun suasana pembelajaran yang lebih menarik sekaligus membangun partisipasi aktif siswa.

Terlebih pada saat pandemi merebak beberapa waktu lalu membuat proses pembelajaran harus dilakukan secara daring dan media video menjadi salah satu cara penyajian pembelajaran yang membantu tugas guru.

Aplikasi Kinemaster menjadi salah satu aplikasi pembuat video pembelajaran interaktif yang paling banyak digunakan, selain fiturnya yang relatif lengkap, cara penggunaan aplikasi ini juga sangat mudah digunakan.

Aplikasi ini dikembangkan secara khusus oleh Nex Streaming untuk berbagai kebutuhan pembuatan video termasuk melakukan pengeditan video secara langsung dalam aplikasi melalui tools yang tersedia di Kinemaster.

Banyak keunggulan yang dimiliki Kinemaster sebagai aplikasi pembuat dan edit video. Jika dibandingkan dengan aplikasi edit video sejenisnya, Kinemaster lebih mudah digunakan. Tools perangkat juga sudah sangat lengkap termasuk untuk yang versi gratis sekalipun.

Tampilan pengguna (user interface) yang ada di Kinemaster juga terlihat lebih menarik, dan lebih nyaman digunakan sehingga banyak konten kreator yang lebih memilih aplikasi ini sebagai aplikasi edit video yang kaya akan tools.

Aplikasi Kinemaster hanya bisa digunakan melalui perangkat smartphone. Sedangkan pada perangkat komputer, Anda harus terlebih dahulu menginstal perangkat pendukung sistem operasi Android terlebih dahulu (bluestack).

Aplikasi ini sudah tersedia secara resmi di Google Play Store maupun Apple Store, terdapat dua pilihan versi yakni, gratis dan berbayar. Pada versi gratis, akan ada tampilan watermark Kinemaster pada setiap video yang dibuat, berbeda jika Anda menggunakan versi berbayar atau premiumnya.

Langkah Pembuatan Video Pembelajaran di Kinemaster

Setelah berhasil mengunduh aplikasi Kinemaster, langkah selanjutnya adalah mulai membuat project pembuatan video pembelajaran. Berikut langkahnya:

Halaman Selanjuntya

Buka aplikasi Kinemaster

Berita Terkait

Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024
Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan
Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!
Menjelang Pencairan TPG Tw 3, Tampilan Info GTK Anda ada Yang Berubah? Ini Penjelasannya
Berita ini 148 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 11:45 WIB

Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024

Sabtu, 16 November 2024 - 10:52 WIB

Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 6 November 2024 - 11:50 WIB

Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024

Berita Terbaru

Kurikulum Pendidikan

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 13 Nov 2024 - 11:51 WIB

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis