Menyisipkan Musik dan Audio
Untuk menambahkan musik dalam aplikasi yang sedang dibuat, caranya adalah pilih menu Page kemudian pilih Background Music dan cari musik yang hendak digunakan. Demikian halnya untuk menambahkan audio pada aplikasi langkahnya adalah pilih menu Insert kemudian pilih Audio.
Menyimpan Project
Setelah semua pembuatan aplikasi selesai, Anda bisa menyimpan project dengan cara pilih menu Save, dan aplikasi siap diujicobakan.
Nah, demikan cara membuat media pembelajaran berbasis Android yang mudah dilakukan dan layak untuk dicoba untuk menunjang pembelajaran yang lebih menarik.
Daftarkan diri Anda sebagai anggota e-Guru.id dan dapatkan pelatihan gratis setiap bulan untuk meningkatkan kompetensi sebagai pendidik. Caranya, klik pada link ini atau poster berikut untuk gabung menjadi member e-Guru.id!
(shd/shd)
Halaman : 1 2