Kumpulan Soal OSN IPA SD 2022 Lengkap dengan Jawaban

- Editor

Selasa, 7 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Alat berikut yang cara kerjanya menggunakan elektromagnetik adalah ….

a. Transformator

b. Kompor listrik

c. Solder

d. Kondensator

Jawaban: A

 

Organisme berikut yang tidak dapat berkembang biak di luar tubuh sel hidup adalah ….

a. Bakteri

b. Protozoa

c. Virus

d. Cendawan

Jawaban: C

 

Antibiotik adalah obat yang digunakan untuk melawan serangan penyakit yang disebabkan oleh ….

a. Virusb

b. Bakteri

c. Jamur

d. Racun

Jawaban: B

 

Jamur tidak dapat di golongkan ke dalam dunia tumbuhan karena ….

a. Membentuk spora

b. Bersifat autotrof

c. Tidak memiliki klorofil

d. Dinding sel dari lilin ( Selulosa )

Jawaban: C

 

Dalam suatu rantai makanan, tumbuhan hijau akan berperan fungsinya secara optimal bila ….

a. Karbondioksida ditambahkan

b. Glukosa ditambahkan

c. Oksigen ditambahkan

d. Urea ditambahkan

Jawaban: A

 

Pencernaan makanan secara kimiawi pada manusia terjadi di dalam ….

a. Mulut, lambung, usus halus

b. Mulut, lambung, kerongkongan

c. Mulut, lambung, Usus besar

d. Mulut, usus halus, usus besar

Jawaban: A

 

Pertukaran gas pernafasan, yaitu oksigen dan karbondioksida terjadi pada ….

a. Tekak

b. Rongga hidung

c. Alveolus

d. Bronkus

Jawaban: C

 

Halaman Selanjutnya

Ayam dapat bertelur…

Berita Terkait

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025
Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024
Kabar Gembira untuk Guru Sertifikasi maupun Non Sertifikasi Ada Arah Dari Wapres Kepada Menteri Pendidikan
Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?
Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?
Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024
Jangan Salah Upload! Ini Persyaratan Administrasi untuk 4 Kategori Pelamar PPPK Guru Tahun 2024
Seleksi PPPK Akan Dibuka Mulai 27 September 2024? Simak Keterangan Selengkapnya!
Berita ini 14,134 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 10:37 WIB

Kabar Gembira Menteri Keuangan Sudah Siapkan Anggaran Untuk Kenaikan Gaji Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 2025

Sabtu, 16 November 2024 - 11:45 WIB

Guru SD, SMA, dan SMA/SMK Wajib Tahu! 6 Program Prioritas Kemendikdasmen Tahun 2024

Kamis, 14 November 2024 - 10:23 WIB

Keterangan Mendikdasmen, Deep Learning Bukan Pengganti Kurikulum Merdeka, Lantas Apa?

Rabu, 13 November 2024 - 11:51 WIB

Ramai Diperbincangkan Deep Learning, Akan Gantikan Kurikulum Merdeka?

Rabu, 6 November 2024 - 11:50 WIB

Persiapan Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2024, Simak Kisi- Kisi Lengkap Sesuai SK Tahun 2024

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis