Keterampilan Ini yang Perlu Dikembangkan pada Siswa di Pembelajaran Kekinian!

- Editor

Jumat, 16 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keterampilan Abad 21 – Semakin berkembangnya zaman, keterampilan yang harus dikuasai semakin tinggi. Tidak lagi soal mendapatkan nilai yang bagus dengan berbagai cara.

Keterampilan abad 21 yang selalu menjadi topik hangaabad t untuk menjadi pembahasan dan cukup ramai menjadi bahan diskusi di dunia pendidikan, disebut sebagai keterampilan yang harus dikembangkan supaya siswa mampu bertahan dan menaklukan segala tantangan di masa depan.

Untuk menciptakan generasi yang bagus dan tahan dalam segala kondisi kehidupan, maka siswa harus dibekali dengan keterampilan yang mendukung kecerdasan yang diperlukan di masa depan. Oleh karena itu, pengembangan keterampilan 4C ini sangat penting dilakukan.

Keterampilan 4C ini antara lain Critical Thinking atau berpikir kritis, Collaboration atau kemampuan bekerja sama dengan baik, Communication atau kemampuan berkomunikasi, dan Creativity atau kreativitas. Berikut adalah uraian dari 4C tersebut. 

Critical Thinking atau Berpikir Kritis

Setiap manusia pasti memiliki keterampilan untuk berpikir. Berpikir menjadi kodrat alamiah yang setiap saat dilakukan dalam seluruh aktivitas kehidupan.

Berpikir sendiri terbagi menjadi beberapa tingkatan mulai dari yang paling sederhana yang hanya membutuhkan ingatan, sampai pada level yang paling tinggi dan membutuhkan perenungan.

Keterampilan berpikir kritis (critical thinking) merupakan kemampuan siswa untuk memahami sebuah masalah yang rumit, menghubungkan informasi satu dengan informasi lain, sehingga akan muncul berbagai perspektif, dan menemukan solusi dari suatu permasalahan.

Berpikir kritis atau critical thinking juga dapat dimaknai sebagai kemampuan menalar, memahami dan membuat pilihan yang rumit; memahami interkoneksi antara sistem, menyusun, mengungkapkan, menganalisis, dan menyelesaikan masalah. 

Soft skill ini merupakan hal yang penting untuk dimiliki peserta didik di tengah derasnya arus informasi di era digital sehingga mereka mampu membedakan kebenaran dari kebohongan, fakta dari opini, atau fiksi dari non-fiksi. 

Hal ini merupakan salah satu modal bagi peserta didik untuk mengambil keputusan dengan lebih bijak sepanjang hidupnya.

Kemampuan berpikir kritis juga penting sebagai bekal peserta didik atau siswa untuk menjadi pembelajar yang baik.

Halaman berikutnya

Collaboration atau bekerja sama..

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 344 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis