Hakikat Pembelajaran Interaktif Pada Kurikulum Merdeka

- Editor

Senin, 12 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Keuntungan Pembelajaran Interaktif

Keuntungan dari hakikat pembelajaran interaktif, seperti yang dibahas di sini, adalah siswa belajar untuk bertanya dan mencoba menemukan jawaban atas pertanyaan mereka sendiri dengan menonton atau mengamati. Dengan cara ini, siswa menjadi penting dan aktif dalam belajar

Pembelajaran interaktif secara sederhana didefinisikan sebagai metode pengajaran yang melibatkan siswa secara aktif dalam proses pembelajaran, interaksi adalah komunikasi dua arah yang berbentuk saling mempengaruhi sehingga terjadi hubungan timbal balik yang positif antara komunikator. Komunikasi positif memfasilitasi interaksi. Jadi, kelebihan kelas interaktif adalah dapat membuat kelas lebih menarik bagi siswa karena dengan adanya interaksi antara guru dan siswa akan meningkatkan perhatian dan partisipasi siswa dalam pembelajaran.

Pembelajaran aktif biasanya tidak dilakukan oleh guru karena ada pendapat di kalangan guru bahwa untuk mencapai pembelajaran aktif membutuhkan banyak waktu. Kurikulum yang terlalu berat menjadi penyebab tidak tercapainya tujuan pembelajaran. Sangat penting untuk dicatat bahwa dalam menerapkan pembelajaran aktif, tidak semua pekerjaan harus dilakukan di kelas.

Untuk memahami lebih lanjut, ikuti juga diklat berjudul “Merancang Metode & Strategi Mengajar yang Tepat di Era Kurikulum Merdeka” tanggal 26-29 September 2022 (19.00 wib). Flash Sale Hanya Rp. 79.000. Daftar Sekarang juga: https://bit.ly/DaftarDiskonDiklat

Narahubung:

http://Wa.me/6285604077532 (Admin Haris)

-Lan

Berita Terkait

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini
Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK
SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK
Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini
Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir
Kabar Gembira! Pencairan Tunjangan Sertifikasi Guru 2025 Makin Lancar
Ditandatangani Menkeu Sri Mulyani, Berikut Gaji Pokok Terbaru 2025 untuk Tenaga Honorer Setiap Daerah
Info Terkini! Gaji Pensiunan PNS Naik 16 Persen Tahun 2025, Berikut Penjelasan TASPEN…
Berita ini 96 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 17:43 WIB

Info Terbaru! Berikut Penetapan Pemberian Tunjangan Khusus bagi Guru PNS Golongan I, II, III, dan IV Kategori Ini

Selasa, 15 April 2025 - 17:34 WIB

Sudah Ditetapkan, Begini Nasib Honorer R2 dan R3 pada Seleksi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 17:27 WIB

SAH! Berikut Jadwal Pengangkatan Honorer R2 dan R3 Menjadi PPPK

Selasa, 15 April 2025 - 09:36 WIB

Resmi! Informasi Gaji ke-13 bagi Pensiunan PNS Golongan I, II, III, dan IV Sebanyak Ini

Selasa, 15 April 2025 - 09:24 WIB

Perhatikan! Semua Guru ASN Dan PPPK Wajib Lakukan Ini Sebelum Layanan Diblokir

Berita Terbaru

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis