Berikut Tantangan Guru Abad 21

- Editor

Rabu, 16 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Model komunikasi dalam proses pembelajaran pun juga bukan hanya sekedar memberi kesempatan anak – anak untuk berbicara, tetapi juga menekankan agar anak – anak berperan aktif dalam diskusi dan presentasi.

“Yang dibutuhkan bukan hanya soal penguasaan pengetahuan atau kompetensi, melainkan bagaimana kompetensi tersebut dapat berfungsi dalam kolaborasi sehingga dapat memberikan kontribusi bagi kehidupan,” imbuh Ketua Yayasan Guru Belajar.

Karena adanya perbedaan zaman antara guru dan para murid, menurut Ketua Bukik, itu dapat menjadi kesenjangan antara tenaga pendidik dan yang dididik. Singkatnya, pendidik merupakan tamatan pendidikan di abad ke-19 yang harus membantu anak didiknya dengan tantangan zaman di abad ke-21.

Untuk mengatasi hal itu, Ketua Bukik menegaskan tentang perlunya menempatkan anak sebagai pemimpin dalam setiap proses pembelajaran. Disisi lain juga mencoba menempatkan pendidik atau guru sebagai orang yang belajar. Pasalnya, guru sebagai pendidik sekaligus orang dewasa sebenarnya lebih punya banyak PR dibandingkan dengan anak – anak.

“Karena kita harus unlearn dulu. Melupakan apa – apa yang kita pelajari dulu agar bisa lebih terbuka, melihat, serta memahami tantangan di zaman abad ke-21 ini. Memahami anak – anak kita apa adanya tanpa bias kita sebagai warga yang belajar dengan cara abad ke-19,” katanya, dikutip dari Kompas (30/10/2022).

Daftarkan diri Anda sebagai anggota e-Guru.id dan dapatkan pelatihan gratis setiap bulan untuk meningkatkan kompetensi sebagai pendidik. Caranya, klik pada link ini atau poster berikut untuk gabung menjadi member e-Guru.id!

Untuk update informasi terbaru mengenai guru dan pendidikan simak selengkapnya di Naikpangkat.com. Mari bergabung di Grup Telegram “NaikPangkat.Com – Portal Media Online”, cara klik link https://t.me/naikpangkatdotcom kemudian join.

(RAW)

Berita Terkait

Guru Penggerak Pati Langsungkan Talkshow Pendidikan Berkelanjutan Serta Pengabdian ke Sekolah Pinggiran
Kabar Gembira untuk Guru Sesuai Pengumuman Dirjen GTK Mulai Tanggal 17 April 2024
Pengumuman Penting dari Kemdikbud, Harap Bersiap Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 28 Maret Besok, Jangan Terlewat!
Sudah Lama Dinantikan, Guru dan Kepala Sekolah Wajib Bersiap Hanya di Tanggal 14 Maret 2024
Cara Membuat Video Pembelajaran Animasi Menggunakan PowerPoint
Langkah-langkah yang Dilakukan untuk Mengembangkan Bahan Ajar Bagi Guru
Strategi Pembelajaran Berdiferensiasi dalam Kelas
Membuat Materi Presentasi Otomatis dengan Slides AI
Berita ini 75 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 20 Mei 2024 - 06:09 WIB

Guru Penggerak Pati Langsungkan Talkshow Pendidikan Berkelanjutan Serta Pengabdian ke Sekolah Pinggiran

Rabu, 17 April 2024 - 10:33 WIB

Kabar Gembira untuk Guru Sesuai Pengumuman Dirjen GTK Mulai Tanggal 17 April 2024

Rabu, 27 Maret 2024 - 20:52 WIB

Pengumuman Penting dari Kemdikbud, Harap Bersiap Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi 28 Maret Besok, Jangan Terlewat!

Kamis, 14 Maret 2024 - 11:34 WIB

Sudah Lama Dinantikan, Guru dan Kepala Sekolah Wajib Bersiap Hanya di Tanggal 14 Maret 2024

Senin, 22 Januari 2024 - 12:04 WIB

Cara Membuat Video Pembelajaran Animasi Menggunakan PowerPoint

Senin, 22 Januari 2024 - 11:37 WIB

Langkah-langkah yang Dilakukan untuk Mengembangkan Bahan Ajar Bagi Guru

Kamis, 11 Januari 2024 - 10:39 WIB

Strategi Pembelajaran Berdiferensiasi dalam Kelas

Sabtu, 6 Januari 2024 - 18:06 WIB

Membuat Materi Presentasi Otomatis dengan Slides AI

Berita Terbaru