Adapun beberapa persyaratan yang harus dipenuhi tenaga honorer agar bisa diangkat jadi PNS 2023, persyaratan tersebut antara lain:
– Usia tenaga honorer maksimal 46 tahun, masa kerja 10-20 tahun.
– Usia tenaga honorer maksimal 46 tahun, masa kerja 20 tahun atau lebih.
– Usia tenaga honorer 36 tahun, masa kerja 1-5 tahun.
– Usia tenaga honorer maksimal 40, masa kerja 5-10 tahun.
Jangan sampai moment peluang bagi tenaga honorer yang bisa daftar seleksi CPNS 2023 ini terlewatkan begitu saja.
Mengingat bagaimana pun, formasi yang ditetapkan pemerintah juga demi menunjang kesejahteraan masyarakat Indonesia. (mfs/mfs)
Tingkatkan kualitas dan kompetensi guru dengan bergabung bersama e-Guru.id dan nikmati pelatihan gratis bersertifikat 32 JP setiap bulan serta fasilitas-fasilitas lainnya.
Gabung grup Telegram Guru Cerdas Era Digital untuk mendapatkan informasi terkait dengan Diklat, Webinar/Seminar, Pelatihan, Workshop, Bimtek, Lokakarya, dan informasi terbaru di bidang pendidikan. Bergabung Sekarang!