Segera Daftar! Diklat 45JP : Rahasia Mudah Penyusunan Modul Projek Pada Kurikulum Merdeka

- Editor

Jumat, 9 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Diklat 45JP – Dalam rangka meningkatkan profesionalitas guru pada kompetensi pedagogik menyusun perangkat ajar di era kurikulum merdeka, khususnya modul projek Guru Juara akan menyelenggarakan Diklat 45JP : Rahasia Mudah Penyusunan Modul Projek pada Kurikulum Merdeka. 

Diklat ini bersertifikat 45JP dan akan mengupas tuntas bagaimana cara menyusun modul projek pada penerapan Kurikulum Merdeka. Diklat 45JP ini akan menghadirkan Narasumber Ahli yaitu Ibu Lerry Alfayanti, M.Pd selaku mentor gurujuara.com 

Materi Diklat 45JP : Rahasia Mudah Penyusunan Modul Projek pada Kurikulum Merdeka

Memahami Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila

Dalam pelaksanaan Kurikulum Merdeka ada salah satu tujuan yang mengharapkan peserta didik memiliki karakter profil pelajar pancasila. Projek penguatan profil pelajar Pancasila merupakan salah satu kegiatan kokurikuler berbasis projek yang dirancang sedemikian rupa untuk menguatkan upaya pencapaian kompetensi dan karakter sesuai dengan profil pelajar Pancasila yang disusun berdasarkan Standar Kompetensi Lulusan.

Dalam penerapan profil pelajar Pancasila, projek ini dilakukan secara fleksibel, dari segi muatan, kegiatan, dan waktu pelaksanaan.

Projek penguatan profil pelajar Pancasila dirancang terpisah dari intrakurikuler. Mulai dari tujuan, muatan, dan kegiatan pembelajaran projek tidak harus dikaitkan dengan tujuan dan materi pelajaran intrakurikuler yang ada di sekolah.

Satuan pendidikan dapat melibatkan masyarakat dan/atau dunia kerja untuk merancang dan menyelenggarakan projek penguatan profil pelajar Pancasila di sekolah.

Mendesain Projek Kurikulum Merdeka

Ada beberapa tahap dalam mendesain projek Kurikulum Merdeka antara lain 

Pertama Tahapan Mendesain Waktu, di dalam tahap ini tahapan awal dalam penyusunannya nanti akan bergantung dengan tema projek per tingkat satuan pendidikan.

Kemudian, satuan pendidikan tersebut akan menyusun durasi dimana pengerjaan projek dapat dilakukan pada range waktu minimal 2 minggu dan maksimal 3 bulan. Selain itu durasi pengerjaan projek akan bergantung pada tujuan serta aspek kedalaman dari tema yang diambil.

Kedua Tahapan Pembentukan Fasilitator Projek, Setelah melewati tahapan penentuan waktu, kemudian satun pendidikan tersebut dapat membentuk tim fasilitator projek. Pimpinan pada satuan pendidikan pertama – tama menentukan adanya koordinator projek

Modul Projek, Komponen dan Contoh Modul

Modul yang baik tentu harus disusun secara sistematis, menarik, dan jelas. Selain itu juga modul dapat digunakan dimana saja dan kapan saja sesuai dengan kebutuhan peserta didik.

Dalam kurikulum merdeka yang diterapkan saat ini terdapat pembelajaran projek yang dinamakan dengan projek Profil Pelajar Pancasila.

Maka dari itu perlu dilakukan penyusunan modul projek dalam profil pelajar Pancasila agar pembelajaran dapat berjalan dengan baik.

Modul projek adalah perencanaan pembelajaran dengan konsep pembelajaran berbasis projek yang disusun sesuai dengan fase atau tahap perkembangan peserta didik, mempertimbangkan tema serta topik projek, serta berbasis perkembangan jangka panjang.

Halaman Selanjutnya

Cara Mendaftar Diklat 45JP : Rahasia Mudah Penyusunan Modul Projek pada Kurikulum Merdeka

Berita Terkait

Perbedaan PPG Daljab Tahun 2024 dengan 2023, Guru Wajib Tahu!
Menteri Keuangan Bocorkan Jadwal Pencairan Gaji ke 13 untuk Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi
Undang-Undang Baru Terbit, PPPK dan PNS Kini Nyaris Tak Ada Bedanya
Pengumuman Resmi Kemendikbud untuk Guru Sertifikasi dan Nonsertifikasi Bersiap 25 April 2024
Keterangan Kemenkeu Tentang Jadwal Pencairan Tambahan 1 Bulan TPG dan Tamsil untuk Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi
Guru Sertifikasi Mendapatkan Kabar gembira, Tunjangan Sertifikasi Triwulan 1 Sudah Mulai Pencairan Update 24 April
Kabar Gembira, Ditjen GTK Sampaikan Skema PPG Daljab 2024 Lebih Mudah dan Fleksibel!
Baru Saja Rilis Jadwal Seleksi CPNS dan PPPK Tahun 2024, Anda Wajib Bersiap- Siap!
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 11:07 WIB

Perbedaan PPG Daljab Tahun 2024 dengan 2023, Guru Wajib Tahu!

Kamis, 25 April 2024 - 10:25 WIB

Menteri Keuangan Bocorkan Jadwal Pencairan Gaji ke 13 untuk Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi

Kamis, 25 April 2024 - 09:57 WIB

Undang-Undang Baru Terbit, PPPK dan PNS Kini Nyaris Tak Ada Bedanya

Kamis, 25 April 2024 - 09:55 WIB

Pengumuman Resmi Kemendikbud untuk Guru Sertifikasi dan Nonsertifikasi Bersiap 25 April 2024

Rabu, 24 April 2024 - 11:42 WIB

Keterangan Kemenkeu Tentang Jadwal Pencairan Tambahan 1 Bulan TPG dan Tamsil untuk Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi

Rabu, 24 April 2024 - 10:17 WIB

Kabar Gembira, Ditjen GTK Sampaikan Skema PPG Daljab 2024 Lebih Mudah dan Fleksibel!

Selasa, 23 April 2024 - 17:00 WIB

Baru Saja Rilis Jadwal Seleksi CPNS dan PPPK Tahun 2024, Anda Wajib Bersiap- Siap!

Senin, 22 April 2024 - 11:41 WIB

Pengumuman Penting BKN tentang Nasib Guru Honorer Yang Tidak Terdata di Data Base BKN

Berita Terbaru