Dengan peningkatan kesejahteraan para guru diharapkan dapat meningkatkan dedikasi dan kualitas pembelajaran.
Kementerian juga berusaha menjamin keamanan para guru agar dapat bekerja dengan tenang dan terbebas dari segala bentuk intimidasi dan tindakan kekerasan oleh siapapun. Guru seharusnya juga tidak melakukan tindakan kekerasan dalam bentuk apapun.
Terkait dengan perlindungan guru Kemendikdasmen akan menandatangani nota kesepahaman dan perjanjian kerjasama dengan kepolisian Negara Republik Indonesia yang didalamnya memuat kesepakatan, agar masalah masalah kekerasan dalam pendidikan secara damai dan kekeluargaan atau restorative justice sehingga guru tidak menjadi terpidana.
Demikian ulasan tentang Program Mendikdasmen Demi Kualitas dan Kesejahteraan Guru Sertifikasi dan Non Sertifikasi dalam Pidato HGN 2024, semoga dapat bermanfaat bagi Anda.
Untuk update informasi terbaru mengenai GURU dan PENDIDIKAN simak selengkapnya di Literasi Guru Indonesia. Mari bergabung di Grup Telegram , cara KLIK LINK INI kemudian ‘join’. Pastikan Anda instal dulu aplikasi Telegramnya ya.
Kunjungi juga YouTube kami untuk update informasi lainnya : https://www.youtube.com/@literasiguruindonesia
(rtq/rtq)
Halaman : 1 2