Inovasi pembelajaran sangat diperlukan didalam kelas. Hal ini juga dikarenakan adanya kemajuan dari perkembangan teknologi yang telah berkembang dengan pesat. Oleh sebab itu pemanfaatan teknologi juga sangat dibutuhkan. Hal tersebut seperti keunggulan animasi berkarakter dengan power point.
Keunggulan animasi berkarakter ini memiliki hal yang cukup besar pada pembelajaran. Hal tersebut adalah seperti pembelajaran menjadi lebih menarik dan juga dapat meningkatkan motivasi peserta didik atau siswa untuk belajar.
Dengan adanya animasi berkarakter, dapat membuat tampilan pada slideshow pembelajaran menjadi lebih menarik dan memiliki visualisasi yang menarik pula. Dengan tampilan yang menarik ini akan membuat peserta didik semangat untuk belajar.
Inovasi dalam pembelajaran sangat diperlukan dalam pembelajaran. Dengan adanya inovasi dalam pembelajaran, pembelajaran akan berjalan dengan lebih kreatif dan juga efektif dan dapat menghasilkan pembelajaran yang efektif.
Tujuan utama dari inovasi pembelajaran tersebuta dalah untuk membuat suatu pembelajaran menjadi lebih bermakna. Hal ini dikarenakan pembelajaran bermakna sangatlah penting untuk peserta didik.
Dalam mewujudkan suatu pembelajaran yang bermakna tersebut, diperlukan suatu kreatifitas dalam pembelajaran. Salah satu bentuk dalam menggunakan kreatifitas dalam pembelajaran adalah memanfaatkan media pembelajaran.
Dengan memanfaatkan media pembelajaran, pembelajaran akan lebih mudah untuk dilakukan. Hal tersebut juga akan menjadi lebih menarik dan dapat meningkatkan motivasi peserta didik atau siswa dalam pembelajaran.
Powerpoint dapat digunakan sebagai salah satu media dalam pembelajaran tersebut. Powerpoint merupakan suatu aplikasi yang dapat dimanfaatkan untuk melakukan pembelajaran dengan memanfaatkan slideshow.
Pada powerpoint sendiri juga dilengkapi dengan beberapa fitur untuk dapat menambahkan animasi atau animation. Fitur tersebut dapat digunakan untuk memberikan kreatifitas dalam pembelajaran. Dengan fitur tersebut, slideshow yang akan digunakann dalam pembelajaran akan menjadi lebih menarik.
Animasi sendiri digunakan untuk memberikan efek pada sebuah objek pada power point. Selain itu animasi tersebut dapat digunakan untuk menghadirkan objek, menggerakan objek dan membuat objek bergerak. Adapun beberapa objek tersebut adalah seperti teks, gambar, diagram dan juga slide.
Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 Selanjutnya