4 Langkah Membuat Karya Tulis Inovasi Pembelajaran

- Editor

Senin, 10 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Integritas Guru PPPK

Integritas Guru PPPK

Setiap tahun Kemendikbud mengadakan perlombaan karya tulis inovasi pembelajaran. Acara ini diselenggarakan untuk guru dengan berbagai satuan pendidikan. Mulai dari jenjang SD, SMP hingga SMA. Kegiatan diadakan guna meningkatkan kualitas guru dan prestasi para anak didik. 

Tidak hanya kegiatan Inovasi Pembelajaran yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas guru. Ada beberapa kegiatan lain yang memiliki tujuan serupa. Antara lain Simposium Guru dan Lomba Guru Berprestasi. Namun agar bisa mengikuti kegiatan tersebut, guru harus terbiasa membuat karya ilmiah. 

Pengertian Karya Tulis Ilmiah

Karya ilmiah ini memiliki beberapa bentuk, baik berupa laporan penelitian, makalah seminar atau Simposium, atau artikel jurnal. Semua data dan informasi yang terangkum dalam karya tersebut akan dijadikan acuan dalam penelitian lanjutan oleh peneliti berikutnya. 

Sedang pengertiannya sendiri adalah sebuah laporan tertulis yang diterbitkan dengan isi berupa hasil penelitian. Penelitian tersebut bisa dilakukan oleh perseorangan atau sebuah tim dengan kaidah yang telah ditetapkan oleh masyarakat keilmuan. Jadi tidak bisa ditulis dengan sesuai hati tanpa landasan penelitian sebelumnya. 

4 Langkah Menulis Karya Ilmiah 

Bagi Anda yang ingin mengikuti karya ilmiah inovasi pembelajaransebaiknya mempelajari cara pembuatan karya ilmiah lebih dulu. Sehingga hasilnya memuaskan dan sesuai dengan harapan semua pihak. 

Persiapan

Dalam persiapan penulisan karya ilmiah, ada beberapa hal yang harus diperhatikan. Berikut adalah beberapa hal yang harus dipersiapkan dalam tahap ini. 

  • Memilih Topik 

Dalam karya ilmiah, pemilihan topik merupakan hal utama. Topik yang dipilih juga harus berdasar fakta yang jelas dan spesifik. 

  • Identifikasi Pembaca 

Selanjutnya ketahui dengan pasti siapa pembaca karya ilmiah tersebut. Bila ingin mengikuti lomba Inovasi Pembelajaran, tentu yang dituju merupakan praktisi pendidikan yang telah berpengalaman. 

  • Rancang Cakupan Isi

Cakupan isi ini merupakan jenis dan jumlah informasi yang akan dipaparkan dalam karya ilmiah. 

Mengumpulkan Informasi 

Setelah bagian persiapan, selanjutnya mulai mengumpulkan informasi dan data yang akan ditulis. Anda bisa menggunakan media cetak atau media online dalam tahapan pengumpulan informasi. 

Setelah informasi yang dibutuhkan terkumpul sesuai dengan kebutuhan, bisa dilanjutkan dengan membuat ringkasan. Sehingga pembahasan dalam karya ilmiah menjadi lebih fokus. 

Penulisan

Tahap penting selanjutnya adalah penulisan karya ilmiah. Mulai dengan menulis draf kasar lalu lakukan revisi mengenai hal mana saja yang patut untuk diperbaiki. Lakukan juga penyuntingan berdasar tata bahasa agar karya ilmiah dapat dipahami dengan baik. 

Evaluasi

Terakhir adalah evaluasi karya ilmiah demi mengetahui apakah sudah sesuai dengan tujuan awal penulisan. Data-data yang tercantum juga bisa dicek ulang untuk menghindari terjadinya kesalahan informasi. 

Jika Anda masih kesulitan dalam membuat karya ilmiah inovasi pembelajaranAnda dapat mengikuti beberapa pelatihan. Salah satunya melalui GuruJuara.com yang menyediakan e-course untuk para guru secara online. 

LINK PENDAFTARAN KURSUS ONLINE “MENYUSUN KARYA TULIS ILMIAH INOVASI PEMBELAJARAN (KTI INOBEL)”

Untuk info lebih lanjut, silakan menghubungi nomor kontak berikut: 082132961814

Berita Terkait

Kriteria Sekolah Swasta yang Bisa Menerima Redistribusi Guru ASN
Guru ASN Bisa Mengajar di Sekolah Swasta, Ini Kriterianya! Apakah Anda Termasuk?
Telah Terbit Permendikdasmen 1 Tahun 2025 tentang Redistribusi Guru ASN (PNS dan PPPK) Pada Satuan Pendidikan Masyarakat
Hanya Di Tanggal 21 Januari, Semua Guru TK, SD, SMP dan SMA/SMK Jangan Sampai Ketinggalan!
[Breaking News] Siaran Pers BKN Kriteria Pelamar Tambahan Seleksi PPPK Guru, Ada Kesempatan Ikut Seleksi PPPK Tahap II
Tahun 2025 Guru Sertifikasi Maupun Non Sertifikasi Akan Sejahtera dengan Program Prioritas Mendikdasmen
Guru Wajib Tahu, Poin Penting dalam PermenPANRB Nomor 21 Tahun 2024 tentang Jabatan Fungsional Guru
4 Tahapan Pengelolaan Kinerja Tahun 2025, Jangan Sampai Keliru!
Berita ini 124 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 20 Januari 2025 - 18:16 WIB

Kriteria Sekolah Swasta yang Bisa Menerima Redistribusi Guru ASN

Senin, 20 Januari 2025 - 17:51 WIB

Guru ASN Bisa Mengajar di Sekolah Swasta, Ini Kriterianya! Apakah Anda Termasuk?

Senin, 20 Januari 2025 - 12:27 WIB

Telah Terbit Permendikdasmen 1 Tahun 2025 tentang Redistribusi Guru ASN (PNS dan PPPK) Pada Satuan Pendidikan Masyarakat

Senin, 20 Januari 2025 - 11:43 WIB

Hanya Di Tanggal 21 Januari, Semua Guru TK, SD, SMP dan SMA/SMK Jangan Sampai Ketinggalan!

Rabu, 15 Januari 2025 - 12:24 WIB

[Breaking News] Siaran Pers BKN Kriteria Pelamar Tambahan Seleksi PPPK Guru, Ada Kesempatan Ikut Seleksi PPPK Tahap II

Berita Terbaru

Advertorial

HHRMA Bali: Jembatan Karier di Industri Perhotelan

Selasa, 11 Feb 2025 - 09:45 WIB

Unduh Sertifikat Pendidikan 32 JP Gratis